KETENTUAN KHUSUS LOMBA PUISI

Senin, 01 Oktober 2012


a.  Puisi harus menampilkan tema yang telah ditentukan panitia, yaitu “Semangat Kepemudaan”.
b.      Jenis puisi yang dilombakan adalah Puisi Bebas.
c.       Syarat penulisan Times New Roman size 12, ukuran A4.
d. Soft-copy diserahkan ke panitia atau dapat dikirim via e-mail ke :  youtheconomicsday@gmail.com dengan format: jenis lomba_nama pengarang_instansi_judul karya
(contoh : Puisi_EnyWijayaSunarya_FE UNY_Warung-Ku)
e.        Hard copy dibuat rangkap 3 dan diserahkan bersama berkas pendaftaran
f.   Peserta dengan 10 karya terbaik akan diundang ke acara Youth Economics Day 2012 untuk membacakan puisinya sekaligus perebutan Juara 1, 2, 3 dan Favorit
g.      Informasi lebih lanjut: Eva (0856 4326 9615)

0 komentar: